Tumis jamur merang

 Tumis jamur merang.

masakan tumis buat sahur © berbagai sumber


Bahan:
- 250 gr jamur merang, cuci bersih, belah menjadi 4
- 1 buah jagung ukuran kecil, sisir
- 1 batang daun bawang, rajang
- 4 buah cabai merah, iris
- 2 buah cabai rawit merah, iris
- 3 siung bawang putih, cincang
- 3 siung bawang merah, iris
- 1 sdm saus tiram
- Garam, gula, kaldu jamur secukupnya
- Air secukupnya
- Minyak untuk menumis

Cara membuat:
1. Panaskan minyak.
2. Tumis bawang merah dan putih hingga harum.
3. Masukan jamur dan jagung tumis sebentar.
4. Masukan air, garam, gula, kaldu dan saus tiram.
5. Masak hingga matang. Koreksi rasa
6. Terakhir masukan daun bawang dan cabai. Aduk rata angkat dan sajikan.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tahu isi seafood

Es cendol durian

Es cendol dawet